Rabu, 07 September 2011

Jika Kau Mencintaiku

Jika kau mencintaiku karena ketampananku. Menyejukkan setiap mata yang memandangnya. Kemudian aku bertanya…Saat ketampananku itu memudar ditempuh usia. Seberapa pudarkah kelak cintamu padaku?

Hanya satu pintaku kepadamu wahai calon jodohku siapapun itu kelak, cintailah aku karena Allah .....




Tidak ada komentar:

Posting Komentar